Nah, dalam memilih jenis sablon terbaik yang terpercaya yang memang terjaga keawetan dan ketahanan nya. Maka tentunya hal ini pun bukan perkara yang mudah untuk dilakukan. Terutama jika dihadapkan dengan beragam pilihan yang memang cukup membingungkan. Pabrik kaos memang sering kali menggunakan sablon dalam produksinya. Dimana sablon sendiri ini sudah menjadi salah satu hal yang memang cukup krusial. Terutama pada kaos tshirt yang memang mampu memberikan ciri khas. Terutama pada para penggunanya. Selain itu juga akan mampu menunjukkan ekspresi diri dari si pengguna kaos tersebut. Karena memang untuk peminat kaos sablon yang memang tidak pernah surut. Selain itu juga selalu diminati. Tentu saja hal ini pun dapat dijadikan ladang usaha bagi mereka yang memang ingin memulai sebuah usaha.
5 Jenis Sablon Terbaik Untuk Pakaian Kaos Yang Awet Di layanan Jasa Pabrik Kaos
Tidak hanya bagi anda sebagai pemilik usaha kaos distro saja dan lainnya. Untuk mengetahui jenis sablon terbaik untuk kaos yang akan anda gunakan. Hal ini pun sangatlah penting bagi anda penggemar dan pengguna kaos. Yakni supaya tidak terlalu sering untuk membeli pakaian kaos baru. Sebagai seorang pemilik usaha sablon kaos atau menjual kaos di distro. Dengan mengetahui jenis sablon yang tepat akan berguna dalam memastikan hasil sablon akan memunculkan kekuatan dari desain yang sudah anda siapkan untuk suatu kaos. Dan berikut ini adalah jenis – jenis sablon yang sering digunakan untuk bikin pakaian diantaranya:
-
Jenis sablon plastisol
Untuk jenis sablon plastisol ini pun akan memberikan efek warna cerah serta memiliki beragam pilihan warna tinta. Sehingga di sini pun bisa disesuaikan dengan warna dasar kaos. Dan bahkan telah menjadi sablon yang digunakan sebagai standar internasional. Dengan begitu layak untuk menjadi jenis sablon terbaik untuk ada coba. Akan tetapi sayangnya, sablon jenis ini pun tidak tahan panas. Sehingga dalam artian sablon ini pun akan mudah mengelupas. Jadi di sini anda pun jangan pernah setrika kaos yang menggunakan sablon jenis ini secara langsung di permukaannya. Namun cobalah untuk menyetrika melalui bagian dalam dari kaos ini.
-
Jenis sablon rubber
Untuk jenis sablon yang kedua yang kami bahas ini ada sablon rubber. Dimana sablon jenis ini memiliki tingkat lekatan yang baik pada bahan kaos. Selain itu juga sifatnya yang elastis ini pun akan membuat sablon jenis ini. Yakni sebagai salah satu jenis sablon terbaik dan termasuk bahan tinta sablon yang termurah.
-
Jenis sablon flocking
Untuk jenis sablon yang satu ini memang mampu menimbulkan efek bulu – bulu halus. Pada permukaannya seperti pada beludru dan juga sablon ini pun tidak menggunakan tinta. Yakni melainkan menggunakan serbuk atau bubuk pewarna.
-
Jenis sablon glow in the dark
Sesuai dengan namanya sablon ini pun adalah jenis sablon yang memang dapat menyala dalam gelap. Serta menggunakan fosfor sebagai salah satu bahan utama dari tintanya. Selain itu juga hal ini termasuk ke dalam salah satu jenis sablon terbaik. Jika kita lihat dari tingkat keawetannya.
Selain 4 jenis sablon di atas, anda juga bisa menggunakan sablon foil. Dimana dengan menggunakan lapisan dari kertas logam atau foil. Maka jenis sablon ini pun dapat memberikan efek warna emas atau mengkilat. Sehingga di sini tepat digunakan jika anda menginginkan hasil yang demikian. Serta sablon jenis ini pun cukup awet dan tahan lama.